Kunjungan dari Program Studi Teknik Kimia Universitas Twente, Belanda
Pada hari Senin, 1 Agustus 2016, Program Studi Teknik Kimia UNPAR menerima kunjungan 2 orang Profesor (Prof Louis Winnubst dan Dr Ben Betlem) dan 20 orang mahasiswa dari Program Studi Teknik Kimia, Universitas Twente, Belanda. Kunjungan ini dilakukan dalam rangka...
Kunjungan Associate Prof Julian Cox (UNSW-Australia)
Hubungan kerja sama yang baik antar lembaga pendidikan dan universitas, merupakan salah satu hal penting yang perlu terus ditumbuhkembangkan di dalam lingkungan pendidikan tinggi. Hal ini yang terus diupayakan dan dibina oleh Program Studi (Prodi) Teknik Kimia UNPAR....
Ratna Frida Susanti,Ph.D.: Dosen Berprestasi Tingkat Kopertis (Koordinator Perguruan Tinggi Swasta) Wilayah IV tahun 2016
Ratna Frida Susanti, Ph.D., dari Program Studi Teknik Kimia, Fakultas Teknologi Industri UNPAR berhasil meraih Dosen Berprestasi ke-2 Tingkat Kopertis Wilayah IV tahun 2016. Kegiatan pemilihan dosen berprestasi ini merupakan suatu upaya apresiasi yang diberikan oleh...
Kunjungan ke Dexa Laboratories of Biomolecular Sciences 2016
Pada hari Kamis, 28 April 2016, Program Studi Teknik Kimia UNPAR melakukan kunjungan ke Dexa Laboratories of Biomolecular Sciences (DLBS). Peserta kunjungan merupakan mahasiswa Teknik Kimia tingkat 3 dan 4 yang mengambil mata kuliah pilihan “Pengantar Teknologi Fluida...
Bakti Sosial HMPSTK UNPAR 2016: Belajar Kenali Alam Kita
Pada hari Minggu, 24 April 2016, Divisi Pengabdian Masyarakat Himpunan Mahasiswa Program Studi Teknik Kimia (HMPSTK) UNPAR melaksanakan kegiatan Bakti Sosial dengan tema Fun Learning: Belajar Kenali Alam Kita.Kegiatan ini bertujuan untuk berbagi kasih kepada anak-...
Unpar Dampingi Perajin Kedelai
Bandung, (PR).- Fakultas Teknologi Industri Universitas Katolik Parahyangan konsisten mendampingi perajin pengolahan kedelai. Para perajin perlu melepas ketergantungan dari teknik tradisional. Guru Besar Teknik Kimia Unpar Ign. Suharto mengemukakan, para perajin...
Dr. Tedi Hudaya,S.T.,M.Eng.Sc: Potensi, Pengelolaan, dan Teknologi Pemanfaatan Biomassa serta Listrik Terbarukan untuk Ketahanan Energi Indonesia di Masa Depan
Dalam rangka Dies Natalis Fakultas Teknologi Industri XXIII, diadakan acara Orasio, pada hari Kamis, 21 April 2016. Orasio disampaikan oleh Dr. Tedi Hudaya, S.T., M.Eng Sc dari Program Studi Teknik Kimia, dengan judul “Potensi, Pengelolaan, dan Teknologi Pemanfaatan...
Bedah Buku Ajar Ilmu Teknik/ Teknologi/ Bioteknologi Prof. Dr. Ir. Ignatius Suharto, A.P.U.
Pemandangan tak biasa nampak di Gedung 8 Fakultas Teknologi Industri (FTI) UNPAR, Selasa 19 April 2016. Terdapat beberapa suguhan untuk tamu-tamu undangan, di antaranya tahu dan tempe goreng. Terlihat sosok ramah yang menyapa sambil bersilaturahmi dengan setiap tamu...
WACANA: Workshop dan Bincang Alumni Teknik Kimia
Himpunan Mahasiswa Teknik Kimia (HMPSTK) UNPAR menyelenggarakan Workshop dan Bincang Alumni Teknik Kimia (WACANA) pada Sabtu, 2 April 2016, di Gedung 10 UNPAR Ciumbuleuit. Tema yang diangkat pada WACANA kali ini adalah “Pelatihan dan Persiapan Menuju Dunia Kerja”....










